Wisata

Penggemar Roti? Yuk Cicipi Roti Srikaya Tambora yang Lumer di Mulut!

RADARPANGANDARAN.COM – Bagi Anda yang menggemari kuliner serba roti, wajib mencoba roti srikaya khas Kedai Kawal yang berlokasi di Jalan Ke Rendang Raya, Tambora, Jakarta Barat.

Kedai yang sudah berdiri sejak tahun 2010 ini menawarkan roti srikaya tambora dalam tiga varian unik: roti kukus original, roti kukus pandan, dan roti goreng.

Setiap gigitan roti srikaya di sini terasa spesial karena isian selai srikayanya melimpah, tetapi tetap lembut di lidah tanpa terasa enek.

Dengan harga terjangkau, hanya Rp3.000 per buah, kedai ini mampu menjual hingga 2.000 roti dalam sehari.

BACA JUGA: Cimol Terasi Indramayu, Cuma Rp5.000 Seporsi, Murah Banget!

Apa yang membuat roti ini istimewa? Ternyata, rahasianya ada pada bahan-bahan segar dan alami seperti telur, gula, daun pandan, dan santan.

Meski begitu, karena menggunakan santan, roti srikaya tambora ini tidak tahan lama dan sebaiknya dinikmati segera setelah dibeli.

Cocok disantap hangat-hangat untuk sarapan atau camilan.

Seorang pelanggan setia mengatakan, “Rasanya beda banget sama roti lain, terutama selainya.

Kalau yang lain banyak campurannya, di sini benar-benar real.” Tidak heran, roti srikaya tambora ini menjadi primadona di kawasan Tambora.

Roti Lapis Modern di Tangerang

Selain roti tradisional, Tangerang juga memiliki pilihan kuliner serba roti yang tak kalah menarik.

Sebuah kedai roti di Tangerang yang berdiri sejak 2014 menghadirkan beragam menu roti lapis dengan isian kekinian.

Menu andalannya meliputi roti isi brisket daging, ayam, tuna, dan bahkan varian sehat dengan roti gandum sebagai bahan utama.

Page: 1 2

Kiki Andini Tresnawati

Recent Posts

Gubernur Papua Barat Daya Klaim Warga Pulau Gag Dukung Tambang Nikel di Raja Ampat Dilanjutkan

RADARPANGANDARAN.COM – Raja Ampat kembali menjadi sorotan. Kali ini terkait aktivitas tambang nikel di Pulau…

1 bulan ago

Pangandaran Terapkan Jam Masuk Sekolah Pukul 06.30 Sesuai Surat Edaran Gubernur Jawa Barat?

RADARPANGANDARAN.COM – Kabupaten Pangandaran sudah mengubah jam masuk sekolah sesuai dengan Surat Edaran Gubernur Jawa…

1 bulan ago

BARU Statuta PSSI 2025: Askot dan Askab Kini Ditunjuk Asprov, Daerah Pegang Peran Lebih Besar

RADARPANGANDARAN.COM – Kongres Biasa PSSI 2025 menghasilkan sejumlah keputusan penting. Salah satunya adalah perubahan Statuta…

1 bulan ago

Terbaru Daftar Resmi Harga Suzuki Fronx Juni 2025: Tambahan Biaya untuk Warna Two Tone

RADARPANGANDARAN.COM – Menyambut antusiasme masyarakat, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi mengumumkan harga Suzuki Fronx.…

1 bulan ago

Berikut Spesifikasi iQOO Z10 Terbaru, iQOO Neo 10 yang Bawa Dual Chipset, Baterai Monster 7300 mAh

RADARPANGANDARAN.COM – Dunia digital bergerak cepat. Di tengah mobilitas tinggi, smartphone yang tangguh dan hemat…

1 bulan ago

Kemenag Buka Pendaftaran Nikah Massal untuk 100 Pasangan, Cek Jadwal dan Persyaratannya

RADARPANGANDARAN.COM – Kementerian Agama kembali menghadirkan program nikah massal. Acara ini digelar untuk menyambut Tahun…

1 bulan ago

This website uses cookies.