Pangandaran

Meski Dilanda Kekeringan, Sawah di Wilayah Kabupaten Pangandaran Tidak Alami Puso, Ungkap Dinas Pertanian Setempat

RADAR .COM Kabupaten mengungkapkan tidak ada sawah yang alami puso di wilayahnya, meski dilanda kekeringan.

Meski sebagian lahan sawah di Kabupaten terdampak kekeringan akibat musim kemarau panjang.

Namun, (Distan) setempat memastikan tidak ada yang mengalami puso atau kerusakan total tahun ini. Meskipun demikian, beberapa petani ada yang mengalami gagal panen.

Kabupaten , Yadi Gunawan, mengungkapkan bahwa walaupun banyak lahan sawah yang terkena dampak kekeringan sampai mengakibatkan sejumlah padi gagal dipanen, hal iti tidak bisa disebut sebagai puso, dikutip dari radartasik.id.

Menurut aturan, puso hanya terjadi jika kerusakan di lahan mencapai lebih dari 75 persen.

BACA JUGA: Berbanding Terbalik dengan Timnas Indonesia, Kim Sang-Sik Khawatirkan Masa Depan Sepak Bola Vietnam

Yadi menambahkan, bahwa meskipun beberapa lahan terpengaruh kekeringan, tapi tidak semua padi mati
Walaupun tidak mengalami puso, Yadi menegaskan bahwa para petani yang mengalami kerugian akibat gagal panen masih memiliki hak untuk mengajukan klaim melalui program (AUTP).

Page: 1 2

Denden Rusyadi

Recent Posts

Dukungan kepada Syaikhu-Ilham Habibie Terus Menguat, Hamida Mendukung Pasangan ASIH

RADARPANGANDARAN.COM— Terus menguat dukungan kepada pasangan Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie atau Pasangan ASIH untuk Pilgub Jawa…

20 seconds ago

Pesan Keras Kim Jong Un untuk Korsel dan AS: Korea Utara Akan Gunakan Senjata Nuklir Jika Diserang

RADAR PANGANDARAN.COM – Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un, menegaskan bahwa pasukannya akan menggunakan senjata…

36 mins ago

Takut Serangan Balasan Israel, Ronaldo Enggan Bermain di Iran

RADAR PANGANDARAN.COM – Megabintang Al Nassr, Cristiano Ronaldo, dikabarkan enggan bermain di Iran karena khawatir…

2 hours ago

Di Ciamis, Cagub Ahmad Syaikhu Ziarah ke Makam Adipati Singacala dan Pangeran Usman

RADARPANGANDARAN.COM— Saat kampanye di Ciamis, Calon Gubernur Jawa Barat nomor urut 3 Ahmad Syaikhu ziarah…

2 hours ago

Tecno Pova 6 Neo 5G: Performa Tangguh Dengan Kamera 108 MP dan Dilengkapi Fitur AI

RADAR PANGANDARAN.COM - Smartphone Tecno Pova 6 Neo 5G mempunyai spesifikasi yang mumpuni, kamera 108…

2 hours ago

Bahrain Mulai Panik Jelang Lawan Timnas Indonesia, Efek Mees Hilgers dan Eliano Reijnders

JAKARTA, RADARPANGANDARAN.COM - Pelatih Timnas Bahrain Dragan Talajic mulai panik jelang menghadapi Timnas Indonesia di…

3 hours ago

This website uses cookies.