Home Wisata Harga Mulai Rp15 Ribuan, Cuanki Sambel Hejo Ini Wajib Dicoba!

Harga Mulai Rp15 Ribuan, Cuanki Sambel Hejo Ini Wajib Dicoba!

Harga Mulai Rp15 Ribuan, Cuanki Sambel Hejo Ini Wajib Dicoba!
Harga Mulai Rp15 Ribuan, Cuanki Sambel Hejo Ini Wajib Dicoba!

RADARPANGANDARAN.COM – Kalau kamu tanya ke warga soal cuanki terenak, pasti banyak yang merekomendasikan Cuanki Sambel Hejo di sekitar Masjid Istiqomah.

Gerobak sederhana ini jadi pusat perhatian karena selalu ramai, baik hari biasa maupun .

Kenapa tempat ini begitu populer? Salah satu alasannya adalah yang bersahabat, mulai dari Rp15 ribu hingga Rp20 ribu saja.

Dengan segitu, kamu sudah bisa menikmati semangkuk cuanki lengkap dengan toping melimpah.

BACA JUGA: Warung Ibu Siti Tempat Makan Murah yang Bikin Ketagihan!

Pilihan Topping Melimpah

Di Cuanki Sambel Hejo, pilihan toppingnya benar-benar memanjakan lidah.

Kamu bisa memilih , , tulang, atau bahkan iga.

Salah satu menu di sini adalah yang teksturnya ngeprul alias empuk banget saat digigit.

Ada juga silok ( isi) yang kenyal dan jando yang gurih.

Bagi pecinta , sambel hejo mereka adalah juaranya! Sambel ini terkenal enak banget saat dicampur ke dalam kuah cuanki.

Bahkan, banyak pengunjung yang mengaku selalu menambahkan sambel ini ke setiap pesanan mereka.

Salah satu pertanyaan yang sering muncul saat makan di sini adalah: pilih cuanki goreng atau rebus? Dua-duanya sama-sama enak, sehingga sering bikin pengunjung bingung.